Bagi para pengguna Ubuntu, yang ingin mempercantik Ubuntu, jangan lupa untuk meng-install Emerald Theme pada Ubuntu mu.
Pertama-tama buka terminal dan ketikkan perintah ini.
$ sudo apt-get install
compizconfig-settings-manager git autoconf libtool libwnck1.0-cil-dev
libwnck-dev intltool libdecoration0-dev
Untuk file emerald, kalian dapat download disini
Setelah kalian download, kalian ketikkan perintah ini.
$ cd ~/Download
$ tar -xf emerald-0.9.5.tar.gz
Note : File download berada di folder "Download".
Jika berada di folder lain, kalian copy file tersebut di home.
Kemudian ketikkan perintah ini.
$ tar -xf emerald-0.9.5.tar.gz
Kemudian ketikkan perintah ini.
$ cd ~/Download/emerald-0.9.5
*Berada di folder download.
Jika berada di folder home.
$ cd /emerald-0.9.5
Kemudian masuk ke root dan ketikkan perintah ini.
# ./autogen.sh
# ./make clean
# ./make distclean
# ./configure --prefix=/usr
# ./make
# ./make install
Kemudian buka melalui "Compizconfig".
Pada ccsm, aktifkan plugins Effects Window Decoration. Ubah parameter command pada plugin tersebut dari "/usr/bin/compiz-decorator" menjadi "/usr/bin/emerald". Tutup ccsm lalu reboot komputer untuk memastikan Emerald telah terintegrasi dan berjalan dengan baik.
Untuk download emerald theme, kalian dapat download disini
Setelah itu, extract file emerald_themes.tar.gz sehingga Anda mendapatkan folder bernama "themes" yang berisi folder-folder theme Emerald.
Kemudian kalian copy dan paste folder "theme" ke "/usr/share/emerald" sehingga pada direktori tersebut akan terdapat folder theme, themes dan sebuah file bernama settings.ini.
*Untuk mengganti theme emerald, kalian dapat menjalankan emerald-theme-manager.
Semoga Bermanfaat. :)
0 komentar:
Posting Komentar