Buat kalian pengguna Ubuntu, mungkin terkadang mengeluh dengan kecepatan download melalui via terminal kalian. Saya akan sedikit sharing tentang bagaimana menambah kecepatan download Ubuntu via terminal.
Kita akan meng-install APT-FAST untuk sebagai pengaanti APT-GET.
Pertama-tama buka terminal kalian dan ketikkan perintah ini.
$ sudo add-apt-repository ppa:apt-fast/stable
Kemudian ketikkan ini.
$ sudo apt-get update
Terakhir ketikkan ini.
$ sudo apt-get install apt-fast
Setelah itu akan muncul seperti ini.
Kemudian pilih salah satu 'aria2c' atau 'axel'.
Setelah itu tekan 'Enter' pada keyboard.
Kemudian akan muncul seperti ini.
Kemudian pilih 'apt-get'--->'Enter'.
Langkah selanjutnya pilih '<OK>' semua.
Kemudian pada saat muncul seperti ini.
Kalian ketikkan '35' untuk membuat 'apt-fast' bekerja secara optimal.
Setalh selesai, kalian dapat menggunakannya engan cara seperti ini.
$ sudo apt-fast update
atau
$ sudo apt-fast install
Untuk 'reconfigure' kalian dapat mengetikkan ini pada Terminal.
$ sudo dpkg-reconfigure apt-fast
Semoga Bermanfaat. :)
0 komentar:
Posting Komentar